WNI Pakai Ganja di Thailand, Aman!!??
Thailand menjadi satu-satunya negara di Asia yang akhirnya melegalkan penggunaan ganja dan turunannya untuk berbagai keperluan. Hal ini kemudian menjadi angin segar bagi berbagai industri di Thailand, termasuk pariwisata. Pasalnya, pelancong yang ingin menggunakan ganja tak perlu lagi jauh-jauh ke Amerika, Belanda, atau Kanada. Akan tetapi hal yang masih sering dipertanyakan oleh banyak orang adalah […]